ABK Portugal Selundupkan Sirip Hiu

Date:

Sirip Hiu
Sirip hiu diselundupkan ABK Portugal. (Foto: Maya Aulia/Banten Hits)

Tangerang – Sebanyak 90 kg sirip hiu tanpa dilengkapi dokumen diselundupkan enam Anak Buah Kapal (ABK) Portugal lewat Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) Tangerang, Kamis (12/4/2018).

Kepala Balai Besar Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan (BKIPM) Jakarta I Bandara Soetta Habrin Yake mengatakan, enam ABK sudah diamankan. Masing-masing berinisial ES, SF, MS, MR, SY, dan MA.

“Berawal dari kecuriaan petugas aviation security hingga dilakukan pemeriksaan lebih detail,” kata Habrin, Senin (16/4/2018).

Benar saja, saat diperiksa petugas mendapati sirip hiu dalam barang bawaan mereka.

“Petugas segera mengamankan guna kepentingan lebih lanjut,” katanya.(Nda)

Author

Terpopuler

Share post:

Berita Lainnya
Related

Respons Aduan Warga, KASN Lakukan Analisa dan Akan Minta Klarifikasi Sekda Kabupaten Tangerang

Berita Tangerang - Komisi Aparatur Sipil Negara atau KASN...

Sekda Kabupaten Tangerang Dilaporkan Warga Sukamulya ke KASN terkait Dugaan Pelanggaran Etik ASN

Berita Tangerang - Sekretaris Daerah atau Sekda Kabupaten Tangerang,...

Digugat Warga dan ‘Diminta’ Pengembang, Bagaimana Nasib 24 Aset Milik Pemkab Tangerang Sekarang?

Berita Tangerang - Sedikitnya 24 aset Pemkab Tangerang saat...

Sepanjang 3-15 April 2024, Jumlah Penumpang di Terminal Poris Plawad Mencapai 1.000 Orang Per Hari

Berita Tangerang - Sepanjang 3-15 April 2024 atau selama...