Wali Kota Serang Tongkrongi Pengerukan Sungai Srewok

Date:

Serang – Wali Kota Serang Syafrudin didampingi Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Serang M Ridwan memantau langsung proses pengerukan Sungai Srewok di Lingkungan Sabrang 1, Kelurahan Masjid Priyayi , Kecamatan Serang, Kota Serang, Kamis, 19 September 2019.

Sungai Srewok sepanjang 30 kilometer selama lima tahun terakhir mengalami pendangkalan hingga dua meter. Akibatnya air meluap dan menyebabkan banjir di ibukota provinsi Banten.

Pemkot Serang akan melakukan normalisasi Sungai Srewok secara bertahap. Normalisasi dilakukan sebelum musim hujan tiba supaya bisa mengantisipasi terjadinya banjir.

Author

Terpopuler

Share post:

Berita Lainnya
Related

Benarkah Makanan yang Lewat Tanggal Kedaluwarsa Tak Layak Dikonsumsi?

https://www.youtube.com/watch?v=MvIJJDwNIig Sekitar tujuh persen atau sekira empat juta ton makanan...

Dua Tewas saat Kengerian Pecah di Penancangan

https://youtu.be/KWQCpwQ5aZc   Serang - Rabu malam, 31 Agustus 2022 sekitar jam...

Penampakan Penanganan Kebakaran di Mal Serang

https://youtu.be/htSoS-eAP8M   Serang - Pengunjung dan karyawan di Mal Serang tiba-tiba...

https://youtu.be/12OLxlc0_-g Serang - Prestasi ditorehkan para polisi Banten. Berkat kerja...