Driver Ojol di Lebak Semprotkan Disinfektan ke Pengguna Jalan

Date:

Lebak – Sejumlah driver ojek online alias ojol menggelar aksi pencegahan penyebaran virus Corona dengan menyemprotkan disinfektan terhadap para pengendara kendaraan bermotor di Jalan RT Hardiwinangun, Kamis, 26 Maret 2020.

Mereka berharap penyemprotan disinfektan bisa memutus mata rantai penularan virus Corona. Mereka juga memastikan armada yang beroperasi kondisinya selalu steril, sehingga warga tak perlu khawatir.

Author

Terpopuler

Share post:

Berita Lainnya
Related

Benarkah Makanan yang Lewat Tanggal Kedaluwarsa Tak Layak Dikonsumsi?

https://www.youtube.com/watch?v=MvIJJDwNIig Sekitar tujuh persen atau sekira empat juta ton makanan...

Dua Tewas saat Kengerian Pecah di Penancangan

https://youtu.be/KWQCpwQ5aZc   Serang - Rabu malam, 31 Agustus 2022 sekitar jam...

Penampakan Penanganan Kebakaran di Mal Serang

https://youtu.be/htSoS-eAP8M   Serang - Pengunjung dan karyawan di Mal Serang tiba-tiba...

https://youtu.be/12OLxlc0_-g Serang - Prestasi ditorehkan para polisi Banten. Berkat kerja...