Kubersimpuh dalam kegelapanDitengah kebingungan, tak ada cahayaLampu-lampu itupun mati tak lagi dapat menyinariJiwa-jiwa yang kering… hati yang mati…tak lagi berdenyut
Senja belum lama pergiOrang-orang pulang meramaikan stasiunSebagian terperangkap di balik payungYang memisahkan mereka dengan rintikSatu dua membiarkan dibasahi airKarena sejak siang menyaksikan...
Jika dunia tanpa waktu apa jadinya kehidupan?mungkin kita tidak akan mengenal dua kutubmempertautkan utara dan selatandimana laki-laki dan perempuan bertemu,kemudian bercinta di bawah...
Dalam DoakuSubuh ini kau menjelma langitSemalaman tak memejam mataMeluas bening siap menerima cahaya pertama ketika matahari mengembang di atas kepala
Apa kabar kereta kuda malam yang bergerak dalam rintik hujan kampungkuDulu, sekarang atau nantiAku yakin ringkikmu masih semurni rumput hijau pesawahan ituTak perlu kemajuan tekhnologi* seperti...