Rencana BBM Naik Belum Picu Kenaikan Harga Sembako

Date:

Banten Hits.com- Rencana pemerintah yang akan kembali menaikan harga bahan bakar minyak (BBM) pada awal Mei nanti, belum berpengaruh terhadap harga kebutuhan pokok di sejumlah pasar tradisional di Kota Tangerang.

“Seandainya harga BBM itu naik, tidak ada pengaruhnya untuk bahan pokok seperti beras. Karena sejumlah petani di daerah lain sedang panen,” kata Ko Lim, salah seorang pedagang beras di Pasar Anyar Kota Tangerang, kepada  Banten Hits.com, Jumat (26/04/2013).

Banten Hits.com- Rencana pemerintah yang akan kembali menaikan harga bahan bakar minyak (BBM) pada awal Mei nanti, belum berpengaruh terhadap harga kebutuhan pokok di sejumlah pasar tradisional di Kota Tangerang.

“Seandainya harga BBM itu naik, tidak ada pengaruhnya untuk bahan pokok seperti beras. Karena sejumlah petani di daerah lain sedang panen,” kata Ko Lim, salah seorang pedagang beras di Pasar Anyar Kota Tangerang, kepada  Banten Hits.com, Jumat (26/04/2013).

Hal serupa juga dikemukakan pedagang sembako lainnya, Itoh yang mengaku belum ada kenaikan harga kebutuhan pokok menyusul rencana pemerintah yang akan menaikan harga BBM pada awal Mei mendatang.

“Kalau saat ini hanya telor saja yang naik, dari 15 ribu menjadi 18 ribu. Sedangkan untuk bahan pokok lainya belum ada pengaruh,” ungkapnya.

Sebelumnya, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memastikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi naik mulai awal Mei 2013. Menurutnya kenaikan ini tidak bisa dihindarkan mengingat besarnya subsidi yang telah dikeluarkan. (Hendra)

Author

Terpopuler

Share post:

Berita Lainnya
Related

Setelah Sebatik Merambah Pasar Taiwan hingga Belanda, Kini Giliran Sepatu Lokal ‘Dorks’ Diekspor ke Senegal

Berita Tangerang - Sepatu-sepatu lokal di Kabupaten Tangerang yang...

Kata Pejabat Kemenko Perekonomian dan Bank Indonesia soal Inflasi dan Digitalisasi di Banten

Berita Banten - Tim Pengendalian Inflasi Daerah atau TPID...

Emang Boleh Ada Bolen Selegit ‘Ovenin’ Buatan Sri?

Berita Tangerang - Sri Yuningsih memberikan garansi tentang keunggulan...

bank bjb Kembali Dipercaya Jadi Penempatan RKUD Kota Tangsel

Berita Tangsel - bank bjb kembali dipercaya sebagai tempat...