Lima Pelajar Harumkan Indonesia

Date:

Banten Hits.com– Lima anak Indonesia peraih emas dan perak dalam ajang “International Exhibition of Young Inventors (IEYI) 2013” di Malaysia, tiba di Terminal 2F Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Minggu (12/05/2013) pukul 14.30 WIB.

Kompetisi  dalam ajang IEYI 2013 ini, berlangsung di Kuala Lumpur Convention center, Malasyia pada 9 – 11 Mei 2013.

Menurut Kepala Biro Kerja sama Dan Pemasyarakatan Iptek (BKPI) Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Dr.Bogie soedjatmiko Eko Tjahjono, Indonesia pada ajang kali ini meraih prestasi yang membanggakan dengan meraih Emas dan dua perak yang berasal dari beberapa kategori.

“Kategori tersebut antara lain disaster management, education and recreation, food and agreculture, green technology, safety and health, dan technology for special needs,” Kata Bogie.

Banten Hits.com– Lima anak Indonesia peraih emas dan perak dalam ajang “International Exhibition of Young Inventors (IEYI) 2013” di Malaysia, tiba di Terminal 2F Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Minggu (12/05/2013) pukul 14.30 WIB.

Kompetisi  dalam ajang IEYI 2013 ini, berlangsung di Kuala Lumpur Convention center, Malasyia pada 9 – 11 Mei 2013.

Menurut Kepala Biro Kerja sama Dan Pemasyarakatan Iptek (BKPI) Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Dr.Bogie soedjatmiko Eko Tjahjono, Indonesia pada ajang kali ini meraih prestasi yang membanggakan dengan meraih Emas dan dua perak yang berasal dari beberapa kategori.

“Kategori tersebut antara lain disaster management, education and recreation, food and agreculture, green technology, safety and health, dan technology for special needs,” Kata Bogie.

Sementara menurut Kepala Bagian Humas LIPI Nur Tri Aries Suestiningtyas, dari  13 orang yang mengikuti kompetisi tersebut, lima orang mendapatkan emas dan perak. Mereka antara lain; wisnu dari SMA Taruna Nusantara, Magelang, Jawa Tengah dengan kategori detektor telur busuk; kategori food And agreculture, thundershot filter (penyaring sampah), karya dari Nurina Zahra Rahmati; Tri Ayu Lestrasi, dan Elizabeth Widiya Nindianita, keduanya dari SMA Negeri 6 Yogyakarta, dengan ketegori Green Technology.

Sementara, sepatu Anti kekerasan seksual karya Hibar Syahrul Gafur dari SMP Negeri I Bogor, Jawa Barat dalam kategori safety and health.

“Peraih perak yang diteruskan oleh siswa SMA Negeri 6 Yogyakarta dalam kategori bra penampung Asi karya Devika Asmi Pandawangi. Sementara perak kedua diraih oleh Safira Dwi Tyas Puri dari Sampoerna Academy Kampus Bogor, Jawa barat dengan kategori canting batik otomatis,” Ungkap Nur.(Rus)

Author

Terpopuler

Share post:

Berita Lainnya
Related

Dua Parpol Pemilik Suara Besar di Banten Gelar Pertemuan Tertutup, Isyarat Koalisi Mencuat

Berita Banten - Partai Golkar dan Partai Gerindra yang...

Arahan Presiden Jokowi dalam Rakernas Kesehatan Nasional di Kabupaten Tangerang

Berita Banten - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiri sekaligus...