Penjahit di Kelapa Dua Ingin Presiden yang Bisa Berantas Korupsi

Date:

Satu bulan menjelang pelaksanaan Pilpres 9 Juli 2014 mendatang, masyarakat berharap presiden Indonesia ke depan bisa memberikan perubahan ke arah yang lebih baik.

Susanto, seorang penjahit pakaian di Perumahan Dasana Indah, Kecamatan Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang mengungkapkan, dirinya menginginkan sosok RI 1 yang jujur dan tidak korupsi dan yang bisa memperjuangkan nasib rakyat kecil.

Satu bulan menjelang pelaksanaan Pilpres 9 Juli 2014 mendatang, masyarakat berharap presiden Indonesia ke depan bisa memberikan perubahan ke arah yang lebih baik.

Susanto, seorang penjahit pakaian di Perumahan Dasana Indah, Kecamatan Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang mengungkapkan, dirinya menginginkan sosok RI 1 yang jujur dan tidak korupsi dan yang bisa memperjuangkan nasib rakyat kecil.

“Saya ingin presiden yang bisa membasmi korupsi dan bisa memberi hukuman mati kepada para koruptor
yang memakan uang rakyat,” ujarnya.

Susanto  juga meminta kepada presiden yang terpilih nanti supaya tidak membela pada koruptor.

“Saya harap kepada presiden terpilih nanti tidak membela kepada koruptor dan membela rakyat kecil,” ungkapnya.

Author

Terpopuler

Share post:

Berita Lainnya
Related

Masyarakat Minta Presiden Terpilih Perhatikan Petani

Banten Hits.com - Ketimbang membuat regulasi dan perundang-undangan yang...

Rakyat Merindukan Pemimpin yang Amanah

Banten Hits.com - Masyarakat Indonesia saat ini mulai harap-harap...

Presiden Kedepan Harus Bisa Buka Lapangan Kerja

Masih cukup tingginya angka pengangguran di Indonesia, dan sulitnya...

Butuh Pemimpin Tegas yang Bisa Memberantas Korupsi

Waktu pelaksanaan Pilpres 2014 tinggal menghitung hari saja. Diskusi...