Antisipasi Sweeping, Ratusan Personel Jaga Kawasan Industri Tangerang

Date:

Banten Hits – Ratusan personel gabungan TNI dan Polri disiagakan untuk menjaga kawasan industri di Tangerang, Jumat (2/12/2016). Penjagaan dilakukan guna mengantisipasi aksi sweeping oleh buruh yang akan mengikuti aksi 2 Desember di Jakarta.

Kapolres Kota Tangerang, Kombes Pol Asep Edi Suheri mengatakan, pengamanan dibagi menjadi 4 titik, yakni di kawasan industri Pasar Kemis, Cikupa Mas, Balaraja Barat dan kawasan industri Bunder.

“Bagi anggota yang melaksanakan tugasnya diwajibkan bersikap humanis dan 3S (Senyum, Sapa, Salam),” terang Asep, saat apel siaga penagamanan, di Kawasan Industri Bunder, Cikupa, Tangerang.

Wartawan Banten Hits Achmad Ramdzy melaporkan, massa yang merupakan peserta aksi 2 Desember asal Tangerang sudah bergerak menuju Monas melalui tol dan jalur utama altileri.(Nda)

Author

Terpopuler

Share post:

Berita Lainnya
Related

Ingin Bangun Kota Tangerang lewat Kebersamaan, Sachrudin Terus Gerilya ke Parpol-parpol

Berita Tangerang - Calon Wali Kota Tangerang 2024-2029, Sachrudin...

Baru Nikah di Rajeg Tangerang, Ini Sosok Ahmad Arif Si Pembunuh Wanita Paruh Baya dalam Koper

Berita Tangerang - Kamis, 25 April 2024, warga Cikarang,...

Formatang Minta Ratu Atut Mewakafkan Satu Keluarganya untuk Mengabdi di Kabupaten Tangerang

Berita Tangerang - Forum Masyarakat Tangerang atau Formatang meminta...

Airin Tolak Istilah ‘Borong Parpol’ saat Daftar Calon Gubernur Banten 2024-2029 di PKB

Berita Banten - Calon Gubernur Banten 2024-2029, Airin Rachmi...