DPRD Sebut Ajang Kaka Teteh Pandeglang Kurang Koordinasi

Date:

Banten Hits – Sepuluh finalis Kaka Teteh, Minggu (29/5/2016) malam, unjuk kemampuan di malam Grand Final pemilihan Kaka Teteh Kabupaten Pandeglang tahun 2016, di Graha Pancasila (GP).

Namun, ajang tersebut dinilai kurang koordinasi antara pihak-pihak terkait sehingga tidak terpublikasi dengan baik ke masyarakat.

“Penyelenggaraanya seperti tidak ada kerja sama dan tidak ada sinkronisasi antara pihak-pihak yang bersangkutan, jadi acaranya kurang ekspos, banyak orang orang yang tidak tahu,” kata Iing Andri, salah seorang anggota DPRD Pandeglang, kepada Banten Hits.

Meski dilihat kurang publikasi, Iing mengapresiasi ajang pemilihan duta wisata Pandeglang tersebut. Namun, Iing berharap kedepan ajang tersebut lebih meriah.

“Kedepannya harus lebih bagus lagi agar menghasilkan Kaka Teteh yang profesional dan bisa mempromosikan wisata yang ada di Pandeglang,” pintanya.(Nda)

Author

Terpopuler

Share post:

Berita Lainnya
Related

Ingin Bangun Kota Tangerang lewat Kebersamaan, Sachrudin Terus Gerilya ke Parpol-parpol

Berita Tangerang - Calon Wali Kota Tangerang 2024-2029, Sachrudin...

Baru Nikah di Rajeg Tangerang, Ini Sosok Ahmad Arif Si Pembunuh Wanita Paruh Baya dalam Koper

Berita Tangerang - Kamis, 25 April 2024, warga Cikarang,...

Formatang Minta Ratu Atut Mewakafkan Satu Keluarganya untuk Mengabdi di Kabupaten Tangerang

Berita Tangerang - Forum Masyarakat Tangerang atau Formatang meminta...

Airin Tolak Istilah ‘Borong Parpol’ saat Daftar Calon Gubernur Banten 2024-2029 di PKB

Berita Banten - Calon Gubernur Banten 2024-2029, Airin Rachmi...