Banyak Guru Perempuan di Pandeglang Gugat Cerai Suami

Date:

Pandeglang – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Kabupaten Pandeglang mengaku telah memberikan rekomendasi kepada para guru perempuan berstatus Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang mengajukan gugatan cerai.

Kepala Dindikbud Pandeglang Olis Solihin mengatakan, tak kurang sudah 10 guru perempuan yang meminta cerai dengan suaminya dengan alasan sudah tidak saling cocok.

“Alasannya sudah tidak cocok sama suaminya,” ungkap Olis, Sabtu (18/11/2017).

Olis menerangkan, pihaknya hanya sebatas memberikan surat rekomendasi yang diminta oleh Pengadilan Agama (PA). Namun, sebelum memberikan rekomendasi, dindik berupaya melakukan mediasi.

“Itu bertahap, kita mediasi dulu si pemohon cerai,” pungkas Olis yang mengaku tidak bisa menyebut identitas guru-guru tersebut.(Nda)

Author

Terpopuler

Share post:

Berita Lainnya
Related

Jelang Pilkada Serentak 2024 di Banten, Golkar ‘Geber’ Silaturahmi dengan Parpol-parpol

Berita Banten - Menjelang pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 di...

Ingin Bangun Kota Tangerang lewat Kebersamaan, Sachrudin Terus Gerilya ke Parpol-parpol

Berita Tangerang - Calon Wali Kota Tangerang 2024-2029, Sachrudin...

Baru Nikah di Rajeg Tangerang, Ini Sosok Ahmad Arif Si Pembunuh Wanita Paruh Baya dalam Koper

Berita Tangerang - Kamis, 25 April 2024, warga Cikarang,...

Formatang Minta Ratu Atut Mewakafkan Satu Keluarganya untuk Mengabdi di Kabupaten Tangerang

Berita Tangerang - Forum Masyarakat Tangerang atau Formatang meminta...